DokterHewan.Org – Perhimpunan Dokter Hewan Indonesia (PDHI) Cabang Banten 1 (satu) dan Satse Training Center mengadakan seminar dan workshop tentang spinal injury & fracture os. femur. Kegiatan ini akan dilaksanakan pada tanggal 16 – 17 September 2023 di Lynn Hotel, Serang Banten – Indonesia.
Dr. (c) drh. Albirumi Haryo, M.Sc, APVet. merupakan narasumber yang di undang dalam kegiatan ini. Beliau merupakan sekretaris umum asosiasi bedah veteriner Indonesia tahun 2017 – 2022, Veterinary Ambassador PHOrthochom Indonesia, Ketua umum Asosiasi Patologi Veteriner Indonesia , dan juga memiliki kesibukan sebagai praktisi bedah veteriner klinik hewan satwa sehat Malang serta dosen Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Brawijaya.
Kegiatan ini memiliki hashtag #semuabisabelajarbedah. Untuk mengikuti kegiatan ini, hanya perlu investasi Rp. 500.000 (untuk seminar saja) dan Rp. 1.000.000 (untuk seminar dan workshop).
Jika tertarik bergabung, silakan kontak:
- Form Pendaftaran : https://forms.gle/n8vYjkHi9FG1YCJAA
- Informasi Hubungi : Fina 0895638043961



Leave a comment