Tag: cara
-

Cara Mengobati Diare pada Anjing dan Kucing: Panduan Lengkap untuk Pemilik Hewan
DokterHewan.Org – Diare adalah masalah umum yang dapat mempengaruhi anjing dan kucing. Itu bisa disebabkan oleh berbagai faktor, termasuk perubahan diet, infeksi, parasit, stres, atau masalah kesehatan yang lebih serius. Untungnya, diare pada hewan bisa diatasi dengan langkah-langkah yang tepat. Dalam artikel ini, kita akan membahas cara mengobati diare pada kucing dan kapan Anda harus…
-

Cara Menyusui Anak Kelinci tanpa Induk
DokterHewan.Org – Jika menyusui anak anjing dan kucing sudah menjadi hal yang biasa. Bagaimana dengan menyusui anak kelinci? Apakah sama dengan menyusui anak kucing dan anjing? Ternyata berbeda loh! Apa bedanya? Mari kita simak video di bawah ini:
-

Cara Merawat Anak Kucing yang Tidak Mempunyai Induk
DokterHewan.Org – Seringkali kita menemui anakan kucing yang tidak berinduk disekitar rumah. Kebanyakan orang akan bingung tentang bagaimana cara merawat anak kucing yang tidak berinduk ini. Untuk menjawab itu semua, Drh. Habyb Palyoga sudah membuatkan video tutorialnya sebagai berikut:
-

Telur cepat busuk? Bagaimana cara menyimpan telur yang baik dan benar?
DokterHewan.Org – Setiap keluarga di Indonesia memiliki cara sendiri dalam menyimpan telur di rumah. Ada yang meletakkannya di meja di rumah, ada yang menyimpannya di dalam kulkas dengan kardusnya, ada yang dengan sengaja membelikan wadah lucu agar penyimpanan telurnya menjadi estetik, dan ada juga yang ekstrim hingga sampai menyimpannya dengan cara dibekukan. Lantas, bagaimanakah penyimpanan…
