Tag: menyuapi
-

Cara Memberikan Obat Tablet, Kapsul & Sirup kepada Hewan
DokterHewan.Org – Selain menyuapi makanan, memberikan obat-obatan juga menjadi masalah selanjutnya yang paling sering dikeluhkan oleh pemilik hewan. Hewan yang sakit namun tidak diberikan obat akan membuat hewan menderita dan hewan tidak akan sembuh. Selain itu, pemberian obat yang tidak benar dapat membahayakan hewan misalnya terluka bahkan tersedak. Berikut adalah beberapa tutorial yang dapat kamu…
-

3 Tips Menyuapi Makan ke Hewan Peliharaan yang Sakit
DokterHewan.Org – Gejala sakit yang paling umum ditemukan pada hewan peliharaan yaitu tidak mau makan. Anjing atau kucing cenderung tidur seharian, tidak bersemangat bahkan bersembunyi agar dia tidak diganggu. Hewan peliharaan yang sakit dan menolak untuk makan akan memperburuk keadaan mereka. Oleh sebab itu, menyuapi hewan yang sakit untuk makanan merupakan tanggung jawabn pemilik agar…
